Breaking News

Training CISCO hari ke-3

Assalamualaikum Wr. Wb.

Hallo teman-teman kali ini saya akan membahas tentang training CISCO yang dilakukan di BLC klaten di hari ke 3. Langsung saja simak pembahasan berikut ini.

A. Pengertian

Cisco adalah sebuah perusahaan yang memiliki dua bidang usaha. Usaha yang pertama adalah didalam pembuatan hardware dan software yang berhubungan dengan jaringan komputer. Kemudian yang kedua adalah di bidang pendidikan yaitu dengan Cisco Networking Academy (CNA).

B. Latar Belakang

Karena workshop Cisco berlangsung selama 3 minggu.

C. Maksud dan Tujuan

Mendalami materi CISCO

D. Pembahasan

Prinsip Komunikasi
Pinsip komunikasi yaitu melalui 3 tahapan penting yaitu Sourche(pengirim), Destination(penerima), dan Media transmisi(media komunikasinya).

   Kemudian dalam menetapkan aturan komunikasi itu ada sebuah protocol,
protocol adalah adalah sebuah aturan atau standar yang mengatur atau mengijinkan terjadinya hubungan, komunikasi, dan perpindahan data antara dua atau lebih titik komputer.
dan protocol stack itu protocol yang sudah Tetap.

   kemudian di dalam mendefinisikan komunikasi jaringan lokal yaitu ada format pesan, ukuran pesan, waktu, pengkode'an, pola pesan, dan enkapsulasi.
dan yang membuat aturan tersebut adalah salah satunya EIA, IETF, iana, IEE, ICANN, ITU, DAN TIA.
     Lalu di dalam model jairngan ada dua jenis model jaringan:TCP/IP dan REference Model(OSI):
 di dalam protocol ada 4 model yaitu Aplication, Transport, Internet, dan Network, dan di Reference model(OSI) itu ada 7 model yaitu Aplication, Presentation, Session, Transport, Network, Data link, dan Physical.

Jaringan
untuk protocol jaringan yang biasanya di gunakan itu adalah kabel.

Kenapa kabel?
karena rata: protocol itu di buat di local, jadi hampir semua jaringan lokal itu menggunakan kabel :

Ethernet
Ethernet terus berkembang (IEEE)
   Institute of Electrical and Electronic Engineers (IEEE) mempertahankan standar Ethernet dan nirkabel.
  Mereka bertanggung jawab untuk mempertahankan standar dan menyetujui perangkat tambahan
baru.

Kemudian untuk Pengalamatan Ethernet itu di bedakan menjadi 2:
-Setiap host yang terhubung ke jaringan Ethernet diberi alamat fisik unik yang mengidentifikasikannya di jaringan.
-Alamat fisik dikenal sebagai alamat Media Access Control (MAC) dan diberikan ke NIC saat diproduksi.

cara kerja jaringan Ethernet

Jaringan Bekerja melalui data transmisi melalui Enkapsulasi dan De-Enkapsulasi.

    Kemudian untuk pengalamatan ada 2: yaitu fisik(Mac Address) dan Logika. untuk alamat logika ada dua bagian yaitu Network ID dan Host ID.

Network ID  :Network ID merupakan identitas alamat dari sebuah jalur untuk Semua Device yang terhubung pada jalur fisik yang sama harus memiliki Network ID yang sama.
Host ID       :Host ID merupakan identitas bagi host ( workstation, server, interface router, dan device lain yang terhunung ke jaringan ).





E. Kesimpulan

Dengan mengikuti Training cisco ini saya bisa belajar lebih dalam lagi tentang jaringan.

F. Referensi

http://ainurrafiramdhani.blogspot.com/

Sekian. Terima Kasih.

Wassalamualaikum Wr. Wb.

No comments